6.20.2010

Kriteria ranking babak grup Piala Dunia


Sejalan dengan bergulirnya babak grup Piala Dunia 2010 Afrika Selatan, kami lampirkan kriteria untuk menentukan negara mana yang akan lolos dari babak grup ke babak enam belas besar.

Informasi ini sangat berguna bagi gila bola yang bingung kriteria apa yang digunakan FIFA dalam memutuskan negara mana yang lolos dalam situasi di mana beberapa negara dalam satu grup mengumpulkan poin sama setelah menjalani seluruh laga babak grup.

Berikut urutan kriteria untuk menentukan tim mana yang lolos dari babak grup Piala Dunia (tie breaking):

1. Jumlah poin.
2. Selisih gol.
3. Jumlah gol dari seluruh laga grup.
4. Jumlah poin maksimal dari pertemuan antara tim-tim yang mengumpulkan poin sama.
5. Selisih gol dalam laga antara tim-tim yang mengumpulkan poin sama.
6. Jumlah gol dari pertemuan antara tim-tim yang mengumpulkan poin sama.
7. Undian FIFA


Sepakbola.com

3 comments:

Bermain Rubik said...

Piala Dunianya udah selesai, tapi kok blm up date posting baru?

deterjen laundry said...

usaha laundry , bisnis laundry , deterjen laundry , waralaba laundry , franchise laundry , softener laundry , pewangi laundry

deterjen laundry said...

usaha laundry , bisnis laundry , deterjen laundry , waralaba laundry , franchise laundry , softener laundry , pewangi laundry

Top Tips to Help You Stop Biting Your Nails

Take your daily does of calcium and magnesium.  These help nails grow and repair, and will speed recovery.  There are also some reports that...